Rabu, 14 Maret 2012

sejarah web, sejarah internet, dan arsitektur web.


sejarah web
web pertama kali dikembangkan oleh sir timothy john tim berners-lee . pada awalnya web dapat dijalankan tanpa menggunakan jaringan. namun pada tahun 80-an web dijalankan dengan mengggunakan internet sebagai media agar dapat mengakses. perkembangan web berarti sama dengan perkembangan teknologi komputer yang terus berkembang. dimana teknologi web dikembangkan pada sistem oprasi UNIX meskipun wimdows dapat menjalankannya tetapi hanya dengan teks yg sederhana.




sejarah internet
internet adalah sebuah jaringan komputer yang dikembangkan pada sistem oprasi UNIX. pada tahun 1969 departemen pertahanan amerika serikat membentuk internet melalui ARPANET (Advanced Research Project Agency Network). tujuan awalnya dibentuk internet adalah sebagai keperluan militer untuk memberikan informasi dan pertahanan hubungan komputer dari serangan nuklir. pada awalnya internet hanya memiliki 4 situs yaitu : Stanford Research Institute, University of California, Santa Barbara dan University of Utah. akhirnya internet dipecah menjadi 2 bagian yaitu MILNET yg bertujuan untuk kebutuhan militer dan ARPANET untuk keperluan non-militer seperti universitas-universitas. kedua jaringan jika digabungkan adalah DARPA internet yg biasanya disebut internet.




arsitektur web
arsitektur web adalah suatu rancangan terhadap desain dan perencanaan pada suatu situs. arsitektur web menjadi istilah yang digunakan untuk mengatur "web desain" dengan mengguakan grafis grafis agar lebih praktis. ada 3 standar utama paada penerapan web services yaitu:
- SOAP (Simple Object Access Protocol)
- WSDL (Web Services Description Language)
- UDDI (Universal Description Discovery and Integration)

3 standar utama tersebut mendukung pertukaran data berbasis XML. pada web kita dapat melihat beberapa halaman yang dapat dibuat dengan menggunakan arsitektur web.
1. Halaman Depan (Home Page)
2. Halaman Produk/Jasa
3. Halaman Informasiyang terdiri dari:
  • Profil: berisi sejarah mengenai bisnis atau perusahaan, visi dan misi, siapa saja pengurus inti website atau perusahaan, dan hal-hal penting lainnya mengenai bisnis atau perusahaan.
  • FAQ (Frequently Asked Question): berisi pertanyaan-pertayaan umum mengenai produk, jasa, maupun perusahaan.
  • Testimoni: berisi kesaksian pelanggan mengenai penggunaan produk dan/atau jasa yang ditawarkan. Halaman ini digunakan untuk membangun reputasi.
  • Surat kabar elektronik: berisi berita-berita mengenai produk dan/atau jasa baru, tips-tips, promo-promo yang diadakan, serta pengumuman-pengumuman lain yang mau disampaikan kepada pelanggan.
4. Halaman Keanggotaan
5. Halaman Kontak.


sumber:
http://id.wikipedia.org/wiki/Sejarah_Internet
http://www.anneahira.com/sejarah-web.htm
http://edwinghofamz.wordpress.com/2011/04/07/arsitektur-website/